Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI TERNATE
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
64/Pdt.P/2024/PN Tte BASRI DJ SAFI Persidangan
Tanggal Pendaftaran Senin, 10 Jun. 2024
Klasifikasi Perkara Akta Kematian
Nomor Perkara 64/Pdt.P/2024/PN Tte
Tanggal Surat Senin, 03 Jun. 2024
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1BASRI DJ SAFI
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan permohonan pemohon seluruhnya.
  2. Menetapakan bahwa di Kelurahan Sasa pada hari rabu 07 Juli 1993 Telah meninggal dunia orang tua pemohon yang Bernama DJALAL SAFI karena sakit dan jenazahnya dikebumikan di RT.11/ RW.05 Kelurahan Sasa.
  3. Memerintahkan kepada Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Ternate untuk mencatatkan kematian tersebut dalam buku register Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Ternate yang berlaku bagi warga Negara Indonesia dan sekaligus dapat menerbitkan akta kematian atas nama DJALAL SAFI tersebut.
  4. Membebankan biaya perkara kepada pemohon.
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak